Jumat, 31 Januari 2014

Free CSS & HTML Tester Like CSSDesk

Sebelum meluncurkan proyek text editor pada browser, AA Koben seling dahulu dengan berbagi tools CSS and HTML tester. Tidak lain apps tester ini merupakan alat bantu untuk mengetahui hasil generate dari kode CSS dan markup HTML. Ingat, hanya mendukung CSS & HTML saja!!! Web yang memberikan layanan jasa seperti ini mungkin CSSDesk
Bagi tingkat newbie :D apps berikut cocok sekali guna melangkah ke apps advanced HTML editor Pada setiap box, terdapat tombol submi dan clear. Ketika meng-add kode CSS/HTML di ikuti dengan memencet tombol submit. Kalau tidak dipencet tidak akan terlihat hasilnya seperti apa pada box preview :))CSS-HTMLTester
Tool gue dapatkan dari web halls-of-valhalla.org Acak-acak web tersebut guna melihat konten menarik lainnya ;)

Happy tester \m/

Selasa, 28 Januari 2014

Add Captionss for Beauty Image Display

Tag <figure> merupakan salah satu new semantic elements dari HTML5. Lihat table informasi support mengenai hal ini caniuse.com/#feat=html5semantic Dengan menambahkan elemen figure pada tag gambar satu manfaat yang terasa yaitu mempermudah dalam memberikan tag <figcaption> Singkat penjelasan, dengan hadirnya 2 jenis elemen tersebut akan mempermudah kita dalam menghias tagging gambar plus keterangan singkat dari gambar yg dimaksud.
Contoh:
img-post
Gambar seekor kucing unyui-unyu.
Tanpa memberikan embel² CSS tampak akan seperti gambar contoh. Image akan terlihat lebih indah jika 2 element figure & figcaption diberikan sedikit sentuhan CSS ;) Koben mau berbagi info tentang sensible CSS image captions. Master Josh Branchaud sudah membuatkan captionss
.embed, .embed-top, .overlay {
display: inline-block;
vertical-align: top;
position: relative;
margin: 0;
font-size: .8em;
background: white;
overflow: hidden;
}
.embed img, .embed-top img, .overlay img {
width: 100%;
display: block;
}
.embed figcaption, .embed-top figcaption, .overlay figcaption {
width: 100%;
padding: .5em;
color: rgba(50, 50, 50, 1.0);
background: rgba(200, 200, 200, 0.825);
}
.embed *, .embed-top *, .overlay * {
-webkit-box-sizing: border-box;
-moz-box-sizing: border-box;
box-sizing: border-box;
}
.embed figcaption {
position: absolute;
bottom: 0;
}
.embed-top figcaption {
position: absolute;
top: 0;
}
.overlay figcaption {
width: 100%;
height: 100%;
position: absolute;
top: 0;
opacity: 0;
}
.overlay:hover figcaption {
opacity: 1;
}
.light figcaption {
color: rgba(80, 80, 80, 1.0);
background: rgba(245, 245, 245, 0.825);
}
.dark figcaption {
color: rgba(245, 245, 245, 1.0);
background: rgba(50, 50, 50, 0.7);
}
.medium {
font-size: 1.0em;
}
.large {
font-size: 1.2em;
}
.xlarge {
font-size: 1.5em;
}
.hide figcaption {
opacity: 1;
}
.hide:hover figcaption {
opacity: 0;
}
.hide-smooth figcaption {
opacity: 1;
-webkit-transition: opacity .5s;
-moz-transition: opacity .5s;
-o-transition: opacity .5s;
transition: opacity .5s;
}
.hide-smooth:hover figcaption {
opacity: 0;
-webkit-transition: opacity .5s;
-moz-transition: opacity .5s;
-o-transition: opacity .5s;
transition: opacity .5s;
}
.reveal figcaption {
opacity: 0;
}
.reveal:hover figcaption {
opacity: 1;
}
.reveal-smooth figcaption {
opacity: 0;
-webkit-transition: opacity .5s;
-moz-transition: opacity .5s;
-o-transition: opacity .5s;
transition: opacity .5s;
}
.reveal-smooth:hover figcaption {
opacity: 1;
-webkit-transition: opacity .5s;
-moz-transition: opacity .5s;
-o-transition: opacity .5s;
transition: opacity .5s;
}
Saya menghilangkan value figure dari kode sumber. Agar syntax tidak secara khusus untuk digunakan memakai tag figure (bisa juga dengan tag div)!
Penulisan markup<figure class="embed">
<img src="http://placekitten.com/g/300/200" alt=""/>
<figcaption>
The caption text goes here...
</figcaption>
</figure>
Ada 3 jenis style <figure class=". . ."> yg bisa kalian pakai: embed, embed-top and overlay.

Full Feature Listing

Style:
embed Positions a caption at the bottom.
embed-top Positions a caption at the top.
overlay Overlays the entire image with a caption.
Theme:
neutral Black on light gray (default).
light Gray on lighter gray.
dark White on dark gray.
Font Size:
normal Slightly smaller than page font-size, 0.8em (default).
medium The page's font-size, 1.0em.
large Slightly larger than page font-size, 1.2em.
xlarge Large font-size for large images, 1.5em.
Effect:
hide Hide the caption immediately on mouse hover.
hide-smooth Smoothly hide the caption on mouse hover.
reveal Reveal the caption immediately on mouse hover.
reveal-smooth Smoothly reveal the caption on mouse hover.
img-post
Kucing yang unyu-unyu...
img-post
Kucing yang unyu-unyu...
img-post
Kucing yang unyu-unyu...
img-post
Kucing yang unyu-unyu...
img-post
Kucing yang unyu-unyu...
img-post
Kucing yang unyu-unyu...
img-post
Kucing yang unyu-unyu...
img-post
Kucing yang unyu-unyu...
img-post
Kucing yang unyu-unyu...
img-post
Kucing yang unyu-unyu...

Happy figure \m/

Senin, 27 Januari 2014

Get Free Two Application Template and Post Editor Blogger

AA Koben membuat 2 buah embed apps .html offline browser blogger buat pengunjung setia blog Beben Koben. Kalau yang belum apalagi bukan visitor setia, plis deh ah jangan download (just kidding bray...) :D AA mencomot bagian Edit HTML Template blogger and www.blogger.com/blog_this.pyra Screenshot for template editor bloggerpost-imgDua aplikasi .html tersebut sudah saya sama-samain dari warna tulisan, background color dll persis kepunyaan blogspot ;) File akan berisikan Blogger Post Editor.htm & Blogger Templpate Editor.htm
Agar dalam berkerja, kalian sudah familiar dengan apa-apa fitur bawaan blogger. Kurang dan lebih terbatasi pada diri pribadi yang notabene tidak bisa script. Jadi mentoknya yaaa segitu :D
Extract blogger.zip dengan password TutorialBlogforStylishBlogger
Demikian postingan singkat, semoga bermanfaat bagi sobat sekalian.
Bonus:
cdpn.io/FKlhx - cdpn.io/DeuqL - cdpn.io/CALIH - cdpn.io/zGnwq - cdpn.io/zfiBo - cdpn.io/jceEH - cdpn.io/utAIk - cdpn.io/luCei - cdpn.io/oKJps - cdpn.io/jhpld - cdpn.io/eivpf - cdpn.io/wAqsB - cdpn.io/zqFGh - cdpn.io/Fypuw - cdpn.io/wtIxy - cdpn.io/tJzav

Happy blogging \m/

Jumat, 24 Januari 2014

Add Tryit Editor w3schools to Blog

Koben selaku raja source HTML editor akan berbagi info trick bagaimana melakukan snippet (memasang) embed Tryit Editor kepunyaan web w3schools. Kali ini benar-benar asli kita akan menggunakan embed tryit editor dari sana! Coba sobat buka halaman berikut W3Schools Sitemap Pilih salah satu link contoh dan buka lihat apa yang terjadi. INGAT!!! trik ini berjalan terhubung dengan internet yah, di sini AA cuma membantu membuatkan markup HTML-nya bagaimana semua itu akan terjadi pada blog kalian tanpa harus pergi ke web w3schools ;)) Simpan planing HTML dengan metode Add a Gadget → HTML/JavaScript
<table width="100%" border="0" cellpadding="5" cellspacing="5" bgcolor="#e5eecc">
<form action="http://www.w3schools.com/html/tryit_view.asp" method="post" target="view">
<tr align="right">
<td>
<input name="submit" type="submit" value="Submit Code &raquo;">
</td>
</tr>
<tr>
<td width="50%">
<textarea width="100%" height="400px" style="width:100%;height:300px;border:1px solid #999" name="code" wrap="logical" rows="21" cols="42">

------ ADD WTF HTML CODED HERE ------

</textarea>
</td>
<td>
<iframe width="100%" height="400px" style="width: 100%;height: 298px;border: 1px solid #999;background: #fff" name="view" src=""></iframe>
</td>
</tr>
</form>
</table>
Perhatikan link tujuan form action http://www.w3schools.com/html/tryit_view.asp Sobat bisa gantikan sesuai dengan kebutuhan dengan melihat pada link example w3schools (kalau bisa) ;) :P
Itulah cara memasukan embed tryit editor w3schools hanya menggunakan markup HTML :)) Kalau sobat ahli script/code, maka yang akan terjadi akan seperti ini (open and explore right)
  • memopad.bitter.jp/w3c/html/default.html
  • memopad.bitter.jp/w3c/css/tryit.php
Master master, bisa nggak yach kalau itu tryit editor w3schools dibuatkan mandiri dan berjalan secara offline! Itu pertanyaan yg pasti akan datang pada gue dari kalian :)) Andai kalian membaca dan mempelajari artikel framework textarea for create a simple live preview pasti bisa buat. Kalau males searching dengan keyword HTML editor pada blog aku, cobain sikat playit tryit HTML editor playground.
Berikut contoh nyata tryit editor v1.4 modified by sess yg terhubung langsung dengan Tryit Editor v1.8 milik w3schools site myarea.com.sapo.pt/editor Contoh pasang di blog DEMO.

Sikat ger free offline mode apps .html tryit editor like w3schools

Bye :-h

Happy tryit editor \m/

Selasa, 21 Januari 2014

Generator Parser HTML use JavaScript + Live Preview

Koben akan berbagi satu tool usefully punya bagi kalian! Tools ini sangat berguna bagi kalian para blogger (blogazine) karena memang sering bermain dengan koding (markup HTML) saat mengerjakan postingan. Nama tools ini adalah pure JavaScript html parser. Aplikasi untuk melakukan parser markup HTML kalau parser ada yang terlewatkan. Pernahkah sobat melihat warning dan mengalami error tag is not closed ketika mosting di blogger editor post seperti ginih...
Your HTML cannot be accepted: Tag is not closed: A Dismiss
Kalau belum pernah merasakan hal itu, berarti anda termasuk blogger yg sangat apik dalam menulis mark-up HTML dalam area postingan ;)) Master John Resig owner web ejohn.org dalam artikel pure javascript html parser sudah berbaik hati membuatkan tools tsb untuk kita :D

Apps parser belum mencakup secara keseluruhan markup. Berikut beberapa contoh parseran yg sudah jadi.

  • Unclosed Tags:
  • "<p><b>Hallo" ◄==► '<p><b>Hallo</b></p>'
  • Empty Elements:
  • "<img src=wtf.jpg>" ◄==► '<img src="wtf.jpg"/>'
  • Block vs. Inline Elements:
  • "<b>Hallo <p>Fulan" ◄==► '<b>Hallo </b><p>Fulan</p>'
  • Self-closing Elements:
  • "<p>Hallo<p>World" ◄==► '<p>Hallo</p><p>World</p>'
  • Attributes Without Values:
  • "<input disabled>" ◄==► '<input disabled="disabled"/>'
Lumayan bray dari pada pusing cari-cari mana tagging yg belum ke tutup :P parser sajah, jebret!
INGAT, ini parser HTML bukan JavaScript.

htmlparser.js:
    htmlparser.js
  • ejohn.org/files/htmlparser.js
  • Demo
  • ejohn.org/apps/htmlparser
AA Koben sudah menyisipkan live preview on textarea pada apps htmlparser yg sudah ada! Buka halaman brikut, dan lakukan Save Page As ke dalam tempat penyimpanan data kalian.
Other parser on github.com/blowsie/Pure-JavaScript-HTML5-Parser

Happy parser \m/

Sabtu, 18 Januari 2014

Hover Effect use animation-play-state Property

Ada info menarik dari seputar dunia CSS3 animation Bermunculannya value baru dari CSS3 property ternyata belum 100% terkuak untuk apa fungsi dari si value tersebut! Lain ceritanya dengan seorang developer yang notabene memang menggunakan properti CSS secara profesional. Berikut beberapa link resource yg bisa kita jadikan tempat untuk mempelajari mengenai CSS animation:Perhatikan konten fullstylish berikut ini
Itulah web teman master Lea Verou Salah satu website yg dibangun memakai bahasa CSS secara pro :"> Perhatikan 1 contoh kasus sederhana brikut ini...

Without animation-play-state

Hover me and watch me spin!

Using animation-play-state

Hover and watch me spin again!
Contoh sedikit agak komplek ;))
I am animated
I am size changed animated
Itulah beberapa contoh dari bagaimana membuat efek hover berhenti seketika menggunakan value animation-play-state. Silahkan berkreasi, buatlah konten semenarik mungkin ;)

Happy running pause \m/

Kamis, 16 Januari 2014

Add Lockdown to Hide Code use jQuery

Pernahkah sobat menemukan sebuah weblog kontennya berisikan tentang kode² & script² namun site tersebut memakai script anti copy! Kalau konten yg dimaksud memang sangat berguna mungkin kita akan mencari seribu akal untuk mendapatkannya. Tetapi kalau hanya untuk mencoba-coba hasil dengan kode yg dimaksudkan rasa jengkel malah yg ada :P
Pernah mendengar nama Lockdown? Begini cerita singkat mengenai lock-down...

Lockdown adalah script code snippet dibuat dengan tujuan mengaburkan (obfuscates) tampilan/tulisan kode. Penulisan code akan dirubah ke dalam bentuk canvas Compatible with IE7+, Firefox, Chrome, and Safari. Konversi kode meliputi normal and base-64 encoded. Terus bagaimana cara mau mengkopi kode! Gue jg enggak tauk, kan di buat dengan tujuan untuk melindungi script/coded ;))

Bagi sobat yg memang berminat memasang, ikuti langkah² berikut!

Implementation

<script src=".../js/jquery-1.7.1.min.js"></script>
<script src=".../js/lockdown-0.0.38-min.js"></script>
Jika sudah tertanam jQuery script, tidak usah pasang lagi. Save as lockdown-min.js dan hostingkan.
Pasangkan script pemanggil...
<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
$(function () {
var $elements = $("pre.code");
var options = {
width: 700
};
Lockdown.init( options );
Lockdown.lock( $elements );
});
//]]>
</script>
Pemakaian syntax dalam postingan...

Normal mode.

<pre class="code">
------- CODED AFTER PHRASE HERE -------
</pre>

Encoded mode

<pre class="code endecode">
------- CODED AFTER ENCODED HERE -------
</pre>
Lakukan setting terlebih dahulu, antara lain pemberian nama class, width, dan customize CSS. Pada sumber bagian implementasi lebih komplit. Source by draeton.github.io/lockdown Lihat bagian menu, pd web sumber cari menu dengan judul project, tengoklah link dengan title stitches That is an HTML5 sprite sheet generator, open source ;))

jsfiddle.net/bebenkoben/rW8qe/show

Happy lockdown \m/

Selasa, 14 Januari 2014

Framework Textarea for Create a Simple Live Preview

Masih ingatkah kalian dengan artikel HTML editor simplest? Sebenarnya jika ingin membuat sebuah fitur live preview, harus ada 1 property utama antara lain textarea atau iframe. Salah satu penggunaan dari properti tersebut kalian sudah bisa membuat sebuah apps live preview.
Selama AA Koben berbagi html editor live preview and melihat-lihat kode/script pembangun pasti ada iframe/textarea. Ke dua pilar itu memang banyak manfaatnya kalau ditelaah lebih dalam ;)
Chcek this out...(arahkan cursor ke dalam textarea, gerak-gerakan dengan keyboard!)

<textarea name="BebenKoben" id="bView" placeholder="Add coded here..." style="width:100%;height:100px"></textarea>

<div id="prevBbn"></div>

<script type='text/javascript'>
var txtarP = document.getElementById('bView');
txtarP.onkeyup = txtarP.onkeypress = function(){
document.getElementById('prevBbn').innerHTML = this.value;
}
</script>
Dengan begitu saja sudah bisa membuat live preview?
Kode & script itu masih bisa kita minimalis lagi dengan teknik onkeyup Event!

<textarea name="BebenKoben" id="bView" placeholder="Add comments:" onkeyup="document.getElementById('prevBbn').innerHTML = this.value"></textarea>

<div id="prevBbn"></div>
Metode lain bisa juga dengan begini!


<div id="Bbn1"></div>

<textarea id="Bbn2" onkeyup="viewHTML ()" name="BebenKoben" style="width:100%;height:100px"></textarea>

<script type="text/javascript">
function viewHTML () { viewHtml1 = document.getElementById('Bbn1'); viewHtml1.innerHTML = document.getElementById('Bbn2').value ;}
</script>
Belum lagi penambahan properti form you can make it!

Sesederhana kode bisa menjadi sepaktakuler jika sedikit sentuhan kreatifitas bermain dengan indahnya :D

Demikian informasi textarea framework. Silahkan sobat kembangkan kode/script di atas untuk apaan. Satu yang pasti pesan AA, jangan hilang kreatifitas.

Happy coding \m/

Jumat, 10 Januari 2014

Make Attractive Back to Top Button use Jquery

Dua informasi hangat, membuat fitur kembali ke atas atau lebih di kenal dengan istilah back to top dan info tentang tidak berlakunya lagi (error) generator widget blogger button! Selama berkeliling mengarungi web/blog, gue melihat tombol back to top di dominasi dengan gaya itu-itu saja! Gaya tersebut bisa sobat tengok
  1. Make link back to top full stylish.
  2. Scroll back to top using simple jquery.
  3. back to top and bottom use jquery.
Sekarang AA Koben akan buat tombol back to top yang atraktif. Pertama muncul sudah langsung terlihat satu gambar unyu-unyu. Ketika cursor diarahkan, gambar tersebut langsung berubah senyum tegang. Waktu melakukan gerakan scroll pertama ke bawah, si gambar meroket ke atas. Ketika kembali melakukan scroll yg sudah dibatasi ketinggiannya, si gambar langsung ada lagi pada posisi semula. Terakhir waktu di pencet itu si tomobl, maka langsung terbang ke atas entah kemana :))

Seperti itulah tutorial dalam teori, susah untuk mengerti ;)) Back to top button ini by Deep Sinha. Demo & source sobat bisa lihat w2tskill.blogspot.com Karena jQuery script dalam bentuk p,a,c,k,e,d and menyatu dgn script lain. Jangan ambil semua, kalau tidak mau keluar popUp terus-menerus :D Hostingkan gambar btt.png pd host image masing² takut terhapus!

back to top
#atraktifBTT {
right: 0;
bottom: 0;
width: 56px;
height: 99px;
padding: 5px;
cursor: pointer;
position: fixed;
background: url(btt.png) 0 0 no-repeat;
}
#atraktifBTT:hover {
background: url(btt.png) no-repeat;
background-position: 0 -110px;
}

<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
$(window).scroll(function () {
if ($(this).scrollTop() > 200) {
$("#atraktifBTT").removeAttr("href");
$("#atraktifBTT").stop().animate({
bottom: "0"
}, {
duration: 500,
queue: false
})
} else {
$("#atraktifBTT").stop().animate({
bottom: "20000"
}, {
duration: 7000,
queue: false
})
}
});
$(function () {
$("#atraktifBTT").click(function () {
$("html, body").animate({
scrollTop: 0
}, "slow");
return false
})
});
//]]>
</script>

Cari tagging penutup body </body> letakan sebelum kode tersebut syntax link<a href='#' id='atraktifBTT'></a>SAVE.
Info ke dua seperti yg disebutkan diatas! Generator form add widget blogger sudah tidak layak pakai (sepengetahuan saya) Karena penggunaan properti type input yg salah untuk menggenerate ke tujuan halaman Add Page Element blogger. Intinya error gitu deh :D Kalau kalian punya, cobain sekarang!

Cara termudah dan tercepat untuk melakukan add widget blogger ke blog kita, save link brkt Import Page Element Blogger Melakukan add to blogger dalam area posting, here syntax.

<form action="https://www.blogger.com/add-widget" method="POST" name="addWidget" target="top">
<textarea name="widget.content" rows="0" cols="0" style="display:none;">

---- PUT CODED/SCRIPT HERE AFTER PHRASE ----

</textarea>
<input type="image" src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj3aDDGIjp5Ug5_HKtkyL6nWJX-aRKfE-B9TeFY33CwS3lKWvHGknV4PqWBZycxpQJ6_wOxUZUmhT3liErJxaDRLmoMlbpstzX9eKm9WNcDg6KctmYDO9SmDzbX2-J5Nu8xd0K6645m-jc0/s1600/rb-blogger-button.gif">
</form>
Kepingin embed form actionnya sikat...
Biasa<table align="center">
<form action="https://www.blogger.com/add-widget" method="POST" name="addWidget" target="top">
<tr><td>Title: <input type="text" name="widget.title" value=""></td></tr>
<tr><td>Required field must not be blank</tr></td>
<tr><td><textarea name="widget.content" rows="5" cols="40"></textarea></td></tr>
<tr><td><input type="submit" value="Add Widget"></tr></td>
</form>
</table>
Title:
Required field must not be blank
Luar Biasa

Add Page Element

You're about to add content from another site to your blog. Make sure you trust this site before proceeding. This action will place some code from the content provider into your blog page. You can view the code details below.

Title:
Required field must not be blank
Info URL Logo URL
<h1 id="ape">Add Page Element</h1>
<p>You're about to add content from another site to your blog. <b>Make sure you trust this site before proceeding</b>. This action will place some code from the content provider into your blog page. You can view the code details below.</p>
<table align="center">
<form action="https://www.blogger.com/add-widget" method="POST" name="addWidget" target="top">
<tr><td>Title: <input type="text" name="widget.title" value=""></td></tr>
<tr><td class="errormsg">Required field must not be blank</tr></td>
<tr><td><textarea name="widget.content" rows="15" cols="51"></textarea></td></tr>
<tr><td>Info URL <input type="text" name="infoUrl" value=""/> Logo URL <input type="text" name="logoUrl" value=""/></td></tr>
<tr><td><input type="submit" value="Add Widget" class="kd-button" /></tr></td>
</form>
</table>

<style>
.errormsg {
text-align: left;
background: url("http://www.blogger.com/img/icon_alert15.gif") no-repeat left center transparent;
padding: 0 0 0 23px;
color: rgb(204, 0, 0);
}
h1#ape {
font-size: 20px;
font-weight: 300;
color: rgb(255, 102, 0);
}
.kd-button {
border: 1px solid rgb(48, 121, 237);
color: #fff;
background-color: rgb(77, 144, 254);
font-size: 11px;
font-weight: bold;
padding: 5px 8px;
line-height: 1.6em;
border-radius: 2px;
}
</style>
Semoga bermanfaat.

Happy blogging \m/

Kamis, 09 Januari 2014

Selection of This Could be Better by Beben Koben

This could be better is ini bisa lebih baik kata google translate Sebuah slogan yang mantap pemilik blog thiscouldbebetter.wordpress.com Walau kebanyakan artikel di dominasi dengan tema aliran JavaScript, AA Koben sudah melakukan selection ketat :D Ada 4 buah apps .html semuanya gue pikir bisa dimanfaatkan dalam kegiatan ngeblog! Bagi yang mengerti bin paham tentang JavaScript, tidak salah source yg ada di sana bisa dijadikan sumber.
Converting File to Base64 DataURLConverting-base64-DataURLTools generate semua file menjadi karakter base64 dan hasil generate otomatis sudah menjadi data URL! Tinggal pilih file, jebret langsung jadi :)
Exploring the Structure EXE FileStructurEXESebuah aplikasi yang bisa melakukan penglihatan struktur sebuah file .exe Structure yg dihasilkan terdiri dari beberapa path nama yg gue jg sama sekali tidak tauk :))
Loading, Editing, and Saving a Text FileUploading Displaying Image from FileIni adalah alternatif pangganti Notepad. Apapun yg berbau text, bisa di load, edit dan save oleh apps ini b-)
Uploading Displaying Image from File
Satu form action dengan fungsi menampilkan gambar di mesin browser. Jika kita lakukan klik kanan mouse memilih opsi View Image pada image maka didapatkan data URL base64 langsung pada address browser ;)

Sebagai orang yang baik hati di dunia, gue sudah bingkiskan untuk kalian semua tools yg telah disebutkan.

Demikian saja informasi Koben si bloglang anu ganteng kalem tea. Semoga bisa kalian manfaatkan framework tersebut. Lebih dan kurangnya ikhlaskan saja. Akhir kata...Wassalam.

Happy blogging \m/

Senin, 06 Januari 2014

Information for Email Notification Blogger + Bonus Tool

Apakah sobat blogger pernah memperhatikan iFrame komentar post blogspot! Lihat jajaran tempat tombol yang ada tulisan

Di pojok kanan terdapat fitur

Beri tahu saya

iFrame Comments Blogger

Itulah layanan berlangganan komentar via email. Setiap ada komentar baru yg masuk pada postingan itu, maka akan diberitahukan lewat email. Mungkin sebagian besar blogger masih jarang menggunakannya! Tetapi bagaimana jika kalian mengomentari sebuah artikel, kemudian ingin menunggu jawaban, dan artikel yg dimaksud sudah jauh entah kemana? Apakah kasak-kusuk untuk mencari! Amit-amit :P

Ada satu fitur blogger lagi yang mungkin di antara kalian melupakannya. Fitur itu adalah Comment Notification Email.

You can enter up to ten email addresses, separated by commas. We will email these addresses when someone leaves a comment on your blogComment Notification Email
What is that bro...

Comment notification email ialah salah satu fitur kepunyaan blogspot untuk memberitahukan setiap komentar yang masuk ke blog kita via email. Komentar yg masuk tidak dibatasi hanya dari luar, komentar pemilik blog pun ikutan masuk notifikasi. Komentar yg masuk dengan email pengguna yg sama akan dikelompokan dalam satu notifikasi b-)setting-Email-for-Notification-Post-Blogger

Untuk bonusnya AA Koben akan bagi kalian sebuah generator pre code Tool ini berguna bagi sobat yang belum memasang make code preview on post area. Saya sudah meminta ijin untuk share source code formatter tools, tetapi belum ada tanggapan. Pada tahun 2012 sudah berhenti operasi mosting blog yg punya :D Link sourcenya:

  • c4code.blogspot.com/2009/06/how-to-format-my-source-code-for.html
  • codeformatter.blogspot.com
Pada tools code formater tagging <pre><code> menggunakan sebuah image! Sama AA dihilangkan dan digantikan murni pake CSS untuk efek zebra-nya! Tetapi pada opsi Embeded styles / Stylesheet : gue tetap mempertahankan image tersebut dengan image yg sudah digantikan dengan base64 URL.

Original
 <!DOCTYPE html>  
<html>
<head>
</head>
<body>
</body>
</html>
Modifikasi
 <!DOCTYPE html>  
<html>
<head>
</head>
<body>
</body>
</html>
Pre Code Blog ini
<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
</head>
<body>
</body>
</html>
Maaf posisi aturan kode bentrok dengan kode bawaan template :D Silahkan di sikat
Semoga bermanfaat.

Happy blogging \m/

Jumat, 03 Januari 2014

Get Free Apps .html The data: URI kitchen

Apabila sobat membaca artikel gue uniqueness of data URI or base64 and download free tools generate data URI dan tentunya mendatangi link source yang ada, maka kalian pasti akan menemukan halaman software.hixie.ch/utilities/cgi/data/data
Halaman depan web hanya menampilkan 4 buah link! Bercabang dan berisi code/script usefully. AA Koben akan berbagi info tentang apps The data: URI kitchen. Ada yg unik dari tools tersebut. Kita bisa melakukan generate kode, ada 2 opsi hasil generated tersebut. Mau gelondongan HTML yg depannya di cover dengan syntax text/html;charset=utf-8 atau jebret langsung menjadi base64 URI! Simak lesson sederhana berikut ini yah.

Koben punya susunan markup sbb<a href="http://beben-koben.blogspot.com/">
<img alt="beben-koben" src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhfEpRYtgDFFggJQxcLMcLyUB8aeG5Px5ne781RHqwxepo-RWUCvNAtFzNxQS4m3E8YyAEu7MA6ZkvHofKhpeGmTN1nZwh48gpDLR2H7-a7JBULEIZ1ZPQlvjWJS0hqrk5-z9acLQW4bqdu/s100/beben-koben.png" />
</a>
<br />
Follow me <a href="https://plus.google.com/106979433441667164665">+BebenKoben</a>
Secara umum untuk menampilkan preview dari markup tsb pasti memerlukan bantuan pihak ke-2, minimal anda memakai HTML editor Notepad jg bisa. Begini result kalau menggunakan editor post blogger

beben-koben
Follow me
Preview itu jika mau tampil pada browser engine bagaimana? Jawaban dari itu semua yaitu keistimewaan dari fitur data URI. Kelemahannya adalah, makin banyak kode yg akan di generate, URI yg dihasilkan pun akan panjang seperti usus brontosaurus :))

Masih contoh markup yg sama, berikut hasil generate dari The data: URI kitchen...

Gelondongan
data:text/html;charset=utf-8,<a href%3D"http%3A%2F%2Fbeben-koben.blogspot.com%2F">%0D%0A%09<img alt%3D"beben-koben" src%3D"http%3A%2F%2F3.bp.blogspot.com%2F-HPBPiFva0_M%2FUdQaecPYKiI%2FAAAAAAAAHBs%2Fo3ML2iiIDzY%2Fs100%2Fbeben-koben.png" %2F>%0D%0A<%2Fa>%0D%0A%09<br %2F>%0D%0AFollow me <a href%3D"https%3A%2F%2Fplus.google.com%2F106979433441667164665">%2BBebenKoben<%2Fa>
base64
data:text/html;charset=utf-8;base64,PGEgaHJlZj0iaHR0cDovL2JlYmVuLWtvYmVuLmJsb2dzcG90LmNvbS8iPg0KCTxpbWcgYWx0PSJiZWJlbi1rb2JlbiIgc3JjPSJodHRwOi8vMy5icC5ibG9nc3BvdC5jb20vLUhQQlBpRnZhMF9NL1VkUWFlY1BZS2lJL0FBQUFBQUFBSEJzL28zTUwyaWlJRHpZL3MxMDAvYmViZW4ta29iZW4ucG5nIiAvPg0KPC9hPg0KCTxiciAvPg0KRm9sbG93IG1lIDxhIGhyZWY9Imh0dHBzOi8vcGx1cy5nb29nbGUuY29tLzEwNjk3OTQzMzQ0MTY2NzE2NDY2NSI%2BK0JlYmVuS29iZW48L2E%2B
Try click it Banner, example gelondongan generate for display in XHTML markup harus di phrase dulu.

Basic template blogger memakai bahasa XHTML, maka bila sobat menggenerate dengan opsi gelondongan akan sedikit sulit menuliskan syntax. Karena banyak tagging penutup di sana, sehingga bt bt bt ahh, bt bt bt ahh :D

URI kitchen dibuat dengan script jenis Perl. Tapi jangan khawatir, untuk memiliki tools ini kita tidak harus bisa script Perl :P From master Simon Willison’s, dia sudah membuatkannya untuk kita ;))
Sikaaattt...

data: URI kitchen

Sebagai orang baik di seluruh dunia, AA Koben sudah buatkan untuk kalian apps .html the data: URI kitchen. Buka link, lakukan Save Page As.

software.hixie.ch

Jika belum percaya saya orang yang baik, bonus generator base64 terkeren b-)
codereview.stackexchange.com/questions/38083/data-uri-encoder mirip dengan bran.name/dump/data-uri-generator :D

Happy URI kitchen \m/

Rabu, 01 Januari 2014

Bingkisan 2014 Live HTML Editor by Koben

Pada awal tahun 2014 AA Koben akan memulai artikel kojo apps .html yakni tentang HTML Editor :)) Berawal dari melihat halaman github.com/designless/editor Designless editor merupakan live preview HTML editor! Di bangun menggunakan ace.js Karena ace harus online dalam beroperasi, maka AA melakukan snippet coding dengan bentuk editor serupa dengan kepunyaan si design-less! Tidak kalah keren tengoklah dulu www.mrdoob.com/projects/htmleditor (best use with chrome) Kalian akan mendapatkan apps HTML editor offline mode 2 biji dari si bloglang anu ganteng kalem tea sebagai bingkisan tahun baru b-)

Berikut screenshot snippet designless editor.designlesseditorKalau karya Koben seperti biasa fitur dari codemirror dan beberapa addon sudah gue pasangkan!
Screenshoot

editorHTMLSilahkan download...
www.4shared.com/zip/gjY9bdKW/Designless.html
Pass ZIP bebenkobenbloglanganugantengkalemtea
Demikian bingkisan tahun 2014 dari AA Koben si bloglang anu ganteng kalem tea. Semoga dengan adanya apps ini bisa lebih kretif :)

Happy editor \m/